Pisang cokelat isi nangka
Senin, Maret 08, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - 5 lembar kulit lumpia
- - 100 gr nangka, iris memanjang
- - 50 gr gula pasir
- - Keju cheddar
- - Cokelat meses
Bahan perekat:
- - 3 sdm tepung terigu
- - 5 sdm air
Cara membuat:
- Siapkan kulit lumpia. Lalu isi dengan nangka dan cokelat meses.
- Rekatkan dengan larutan tepung terigu.
- Panaskan minyak, goreng piscok nangka hingga kuning keemasan. Angkat, tiriskan.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/8-resep-pisang-cokelat-enak-lumer-praktis-dan-mudah-dibuat-200603g.html#
Belum ada Komentar untuk "Pisang cokelat isi nangka"
Posting Komentar