Nasi goreng rendang
Kamis, April 15, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - 2 piring nasi putih
- - 3-4 sdm bumbu rendang
- - 2 buah sosis
- - 1/2 buah bawang bombay
- - 10 cabai rawit merah
- - 1/2 batang daun bawang (iris)
- - 2 batang daun seledri (iris)
- - garam dan kaldu bubuk (secukupnya)
Cara membuat:
- Tumis bawang bombay, terasi, dan cabai rawit. Masukkan sosis dan bumbu rendang, aduk rata.
- Masukkan nasi, beri garam dan kaldu. Aduk rata. Masukkan daun bawang dan seledri, masak sebentar.
- Sajikan dengan telur ceplok dan timun.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/15-resep-nasi-goreng-jawa-spesial-enak-gurih-dan-sederhana-2007074.html
Belum ada Komentar untuk "Nasi goreng rendang"
Posting Komentar