Tumis Kangkung Saus Tiram

Bahan

  • 1 ikat kangkung (siangi, cuci bersih)
  • Minyak goreng (secukupnya)
  • 5 siung bawang merah (cincang halus)
  • 4 siung bawang putih (cincang halus)
  • 4 buah cabai rawit (cincang halus)
  • Garam (secukupnya)
  • Kaldu ayam bubuk (secukupnya)
  • Gula pasir (secukupnya)
  • Saus tiram (secukupnya)

Cara Membuat

  1. Panaskan minyak di wajan lalu tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum.
  2. Tumis pula cabai rawit lalu masukkan sayur kangkung.
  3. Tambahkan garam secukupnya, kaldu ayam dan gula. Aduk rata hingga bumbu meresap.
  4. Terakhir, masukkan saus tiram dan masak hingga sayur kangkung layu serta matang.
  5. Sajikan tumis kangkung sebagai menu buka puasa dan taburkan bawang goreng di atasnya agar rasanya makin lezat.

Selamat Mencoba

Sumber:https://www.fimela.com/lifestyle-relationship/read/3761038/resep-praktis-buka-puasa-tumis-kangkung-saus-tiram

Belum ada Komentar untuk "Tumis Kangkung Saus Tiram"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel