Tumis tahu kuning

Bahan:

  • - 3 buah tahu kuning (potong sesuai selera)
  • - 100 gram jamur kuping basah (rendam sebentar lalu tiriskan)
  • - 100 gram tauge
  • - 6 buah bawang daun (iris)
  • - 5 siung bawang putih (iris tipis)
  • - 2 sdm kecap asin
  • - 1/2 sdt merica bubuk
  • - 1/2 sdt gula pasir
  • - 1/4 sdt garam
  • - 3 sdm minyak wijen

Cara membuat:

  1. Tumis bawang putih. Masukkan bonggol daun bawang, aduk sebentar.
  2. Masukkan jamur kuping, tuang 200 ml air. Masak sampai mendidih.
  3. Masukkan tahu dan tauge, beri sisa bumbu lalu masak sampai matang.
  4. Masukkan daun bawang, aduk sebentar.

 Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/11-resep-tumis-tahu-spesial-enak-simpel-dan-sederhana-200716h.html

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Tumis tahu kuning"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel