Tumis daun singkong pepaya teri
Selasa, September 06, 2022
Tulis Komentar

Bahan:
- - 2 ikat daun pepaya jepang
- - 2 ikat daun singkong
- - 5 siung bawang putih iris
- - 5 siung bawang merah iris
- - 15 biji cabai (sesuaikan) iris
- - 2 cm lengkuas (geprek)
- - 3 lembar daun salam
- - 2 sdm saus tiram
- - 1/4 sdt lada halus
- - 1/4 sdt garam (sesuaikan dengan asinnya teri)
- - 1/4 sdt garam
- - 100 gr teri medan goreng
Cara Membuat:
- Rebus daun singkong, daun rebus. Setelah itu peras air sampai kering
- Iris halus daun singkong pepaya sampai halus
- Panaskan minyak, tumis daun salam, lengkuas dan bumbu potong sampai wangi/matang
- Masukkan saus tiram, gula, garam dan lada sampai harum
- Masukkan daun singkong pepaya dan teri medan aduk sampai rata, koreksi rasa
- Sajikan tumisan daun pepaya singkong di piring saji.
Belum ada Komentar untuk "Tumis daun singkong pepaya teri"
Posting Komentar