Telur daun tapak leman

Instagram/@momychikitchen

Bahan:

  • - 10 btr telur
  • - Tempe sesuai selera
  • - Santan dari 1 butir kelapa (ambil perasan pertama, dan perasan kedua kali)
  • - Daun tapak leman, iris tipis (rebus sebentar, tiriskan)
  • - 2 lbr daun jeruk
  • - Sereh digeprek
  • - 2 lbr daun salam
  • - 1 lbr daun kunyit (haluskan)
  • - 2 ruas kunyit
  • - 1 ruas jahe
  • - Lengkuas
  • - 1 btg sereh
  • - 1 sdt ketumbar
  • - 6 siung Bawang merah
  • - 4 siung bawang putih
  • - Garam secukupnya

Cara membuat:

  1.  Tumis bumbu dengan sedikit minyak, masukkan dedaunan, tumis hingga harum, masukkan santan perasan kedua, tunggu hingga mendidih.
  2.  Masukkan telur, tempe, tunggu hingga mendidih lagi. Masukkan santan perasan pertama, masukkan daun tapak leman, tes rasa.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Telur daun tapak leman"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel