Cakwe ala rumahan
Rabu, Juli 17, 2024
Tulis Komentar
- - 200 gr tepung
- - 25 gr susu cair
- - 75 gr air putih
- - 30 gr telur
- - 5 gr garam
- - 1 1/2 gr baking soda
- - 1 1/2 gr baking powder
- - 1 sdt garlic powder
- - 7 gr olive oil atau minyak sayur
Cara membuat:
- Campur semua bahan, aduk sampai kalis atau tidak lengket di tangan.
- Taruh di wadah tertutup, diamkan di suhu ruang sedikitnya 6 jam.
- Gilas adonan setebal 1/2 cm lalu potong memanjang sekitar 12 cm dengan lebar 2 cm.
- Tumpuk 2 adonan lalu tekan bagian tengah memanjangnya dengan tusuk sate.
- Goreng dalam minyak banyak yang sudah panas sambil sesekali dibalik sampai kecokelatan.
Belum ada Komentar untuk "Cakwe ala rumahan"
Posting Komentar