Kangkung crispy

Instagram/@dewi.yuliana23

Bahan:

  • - 1/2 ikat kangkung, potong-potong dan cuci bersih

Bahan pelapis:

  • - 6 sdm tepung terigu
  • - 2 sdm tepung beras
  • - 1 sdm tepung tapioka
  • - 1/2 sdt bubuk bawang putih
  • - 1/2 siung bawang putih haluskan
  • - Garam, kaldu jamur, dan merica bubuk secukupnya
  • - Air dingin secukupnya

Cara membuat:

  1.  Campurkan semua bahan pelapis, tambahkan air sedikit demi sedikit. Kemudian aduk rata sampai jadi adonan yang tidak terlalu kental.
  2.  Panaskan minyak di wajan.
  3. Celupkan potongan kangkung ke dalam adonan, lalu masukkan ke minyak panas satu per satu. Jangan terlalu banyak memasukkan kangkung agar tidak menggumpal.
  4.  Goreng dengan api sedang sampai kuning kecoeklatan, angkat dan tiriskan.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Kangkung crispy"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel