Oseng tempe saus tiram

Instagram/@puteri_jasmine91

Bahan:

  • 1/2 papan tempe, potong-potong
  • 2 siung bawang putih, iris
  • 3 siung bawang merah, iris
  • 3 buah cabai rawit, iris
  • 2 buah cabai merah keriting, iris
  • 2 lonjor petai
  • Air secukupnya
  • 1-2 sdm kecap manis
  • 2 sdm saus tiram
  • Kaldu bubuk
  • Kaldu jamur

Cara membuat:

  1. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai layu.
  2. Masukkan cabai rawit, cabai keriting, dan petai. Aduk rata.
  3. Masukkan tempe, kecap manis, saus tiram, kaldu jamur, kaldu bubuk, dan air. Aduk rata dan koreksi rasa.
  4. Masukkan irisan tomat, aduk rata sebentar.
  5. Angkat dan sajikan.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Oseng tempe saus tiram"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel