Sumpia cokelat
Jumat, April 04, 2025
Tulis Komentar
Bahan:
- Kulit lumpia
- Chocochips
- Air matang secukupnya
Cara membuat:
- Potong kulit lumpia menjadi 4 bagian
- Ambil sepotong, lalu isi dengan chocochips, lalu lipat seperti amplop dan gulung. Rekatkan sisinya dengan air.
- Goreng dalam minyak panas dengan api sedang.
- Angkat dan tiriskan.
Belum ada Komentar untuk " Sumpia cokelat"
Posting Komentar