Sayur Lodeh Pedas
Kamis, Juli 04, 2019
Tulis Komentar
Bahan
- 150ml santan
- 600ml air
- 1 bungkus Kobe Bumbu Nasi Goreng Poll Pedas
- 1 ruas lengkuas
- 3 lembar daun salam
- 10gr ebi (dihaluskan)
- 1 ikat kacang panjang
- 2 buah terong ungu (dipotong)
- gula secukupnya
- 20gr daun melinjo
Cara membuat
- Masak santan dengan Kobe Bumbu Nasi Goreng Poll Pedas.
- Tambahkan lengkuas, daun salam dan ebi. Masak hingga mendidih.
- Masukan kacang panjang dan terong.
- Masak sambil diaduk agar santan tidak pecah.
- Tambahkan gula dan daun melinjo, masak kembali hingga matang.
- Angkat dan sajikan Sayur Lodeh Pedas selagi hangat.
Sumber:http://www.dapurkobe.co.id/sayur-lodeh-pedas
Belum ada Komentar untuk "Sayur Lodeh Pedas"
Posting Komentar