Semur Gorontalo
Jumat, Juli 19, 2019
Tulis Komentar
Bahan
Selamat Mencoba
Sumber:https://www.bango.co.id/resep/detail/94/semur-gorontalo
- 500 g daging sapi sengkel, potong dadu 3 cm
- 2 buah kentang, kupas, potong dadu 3cm, goreng di dalam minyak panas hingga berkulit
- 2 cm jahe, iris tipis
- 1 butir biji pala
- ½ sdt kecap asin
- 8 sdm Kecap Manis Bango
- 1 L air
- ¼ sdt garam
- ½ sdt merica putih bubuk
- 2 sdm minyak, untuk menumis
Bumbu, haluskan:
- 8 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
Cara Memasak
- Tumis bumbu halus, jahe, dan pala sampai harum. Masukkan daging, aduk. Masak hinggai daging berubah warna.
- Tambahkan kecap asin dan Kecap Manis Bango, aduk rata.
- Tuangkan air, didihkan. Kecilkan api lalu masak hingga daging setengah matang.
- Masukkan kentang, garam, dan merica, aduk rata. Masak di atas api kecil hingga bumbu meresap.
Sumber:https://www.bango.co.id/resep/detail/94/semur-gorontalo
Belum ada Komentar untuk "Semur Gorontalo"
Posting Komentar