Ayam Hainan Saus Tiram
Minggu, Oktober 27, 2019
Tulis Komentar
Bahan Bahan
- 1 ekor Ayam Kampung (buang tulang besar)
- 1 bks SAORI® Saus Tiram
- 2 siung Bawang Putih (cincang)
- 1 sdm Air Jahe
- Cincang bawang putih
- Lumuri ayam dengan bawang putih cincang, air jahe dan SAORI® Saus Tiram, ratakan.
- Panaskan kukusan, kukus ayam selama kurang lebih 30 menit hingga matang, angkat sisihkan.
- Lepaskan tulang dari ayam hainan yang sudah dikukus.
- Potong ayam dan tuangkan kuah kukusan ayam, sajikan.
Sumber:https://www.dapurumami.com/resep/ayam-hainan-saus-tiram-ala-saori-lky8S
Belum ada Komentar untuk "Ayam Hainan Saus Tiram"
Posting Komentar