Bakwan bayam

Bahan-bahan:
  • - 1 ikat bayam, ambil daunnya, cuci bersih dan iris halus.
  • - 1 buah wortel, iris korek api.
  • - Daun bawang, iris.
  • - Udah cincang
  • - Air secukupnya
  • - Tepung beras
  • - Terigu
  • - Tepung bumbu, bisa yang khusus bakwan.

Bumbu halus:
  • - 3 siung bawang putih
  • - 4 butir bawang merah
  • - Sedikit ketumbar bubuk
  • - Lada halus

Cara membuat:
  • - Campur semua tepung, masukan bumbu. Tambahkan air. Aduk.
  • - Masukan bayam, wortel, daun bawang. Aduk rata.
  • - Panaskan minyak, goreng hingga kuning keemasan.


Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/20-resep-olahan-bayam-yang-praktis-unik-dan-menggugah-selera-190821h.html

Belum ada Komentar untuk "Bakwan bayam"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel