Sayur lodeh rebung pedas.
Kamis, September 03, 2020
Tulis Komentar
Bahan:
- -100 ml santan kental
- -1/2 kg rebung, cuci bersih, rendam semalaman
- -Gula secukupnya
- -Garam secukupnya
- -1/2 ikat kacang panjang
- -2 biji daun jeruk
- -7 buah cabai rawit (halus)
- -3 buah kemiri (halus)
- -8 butir bawang merah (halus)
- -1 ruas lengkuas (halus)
- -5 siung bawang putih (halus)
- -1 buah cabai merah (halus)
- -1/2 jempol kunyit (halus)
Cara Membuat:
- Rebus rebung selama 10 menit, kemudian tiriskan airnya dan sisihkan.
- Didihkan air kurang lebih 500 ml. Tumis bumbu halus dan daun jeruk hingga harum, kemudian tuangkan ke rebusan air. Bumbui dengan gula dan garam.
- Masukan kacang panjang dan santan. Aduk hingga mendidih agar santan tidak pecah.
- Setelah kacang panjang matang, sayur lodeh siap dihidangkan.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/25-resep-sayur-lodeh-istimewa-lezat-dan-praktis-1905162.html#
Belum ada Komentar untuk "Sayur lodeh rebung pedas."
Posting Komentar