Puding sukun
Kamis, Oktober 01, 2020
Tulis Komentar
Bahan:
- - 500 gr sukun matang yang sudah dilumatkan
- - 2 bks Agar-agar bubuk plain
- - 1 1/2 lt Air
- - 130 ml Santan siap pakai
- - 4 sdm Susu kental manis putih
- - 125 gr Gula pasir (sesuai selera)
- - 1 sdt Garam
Cara Membuat:
- - Masukkan semua bahan kecuali sukun ke dalam panci. Masak sambil diaduk.
- - Setelah agak mendidih, tambahkan sukun. Aduk terus hingga mendidih.
- - Matikan kompor, siapkan cetakan.
- - Setelah adonan sedikit hangat, masukkan ke dalam cetakan.
- - Biarkan mengeras. Masukkan ke kulkas jika sudah tidak panas.
- - Sajikan dingin. Untuk rasa lebih nikmat, bisa ditambahkan vla bila suka.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/15-resep-olahan-buah-sukun-enak-dan-mudah-dibuat-190917p.html
Belum ada Komentar untuk "Puding sukun"
Posting Komentar