Nasi goreng kencur
Sabtu, November 07, 2020
Tulis Komentar
Bahan:
- - 4 batang sawi hijau, iris tipis dan cuci bersih
- - 1 potong ayam, suwir-suwir
- - 2 piring nasi
- - 1 batang wortel, cincang dadu kecil
- - 1 butir telur
- - 1 ruas kencur
- - garam dan gula secukupnya
- - 2 siung bawang putih
- - 1 sdt saus tiram
- - 3 siung bawang merah
- - 2 buah cabai rawit/ sesuai selera
Cara Membuat:
- Kocok telur lepas, goreng dan buat telur orak-arik. Sisihkan.
- Tumis bumbu halus hingga wangi, masukkan saus tiram dan tumis sebentar hingga tercampur rata. Masukkan sawi dan wortel, masak hingga layu.
- Masukkan telur orak arik, ayam suwir dan nasi. Aduk rata dan oseng hingga rata. Tambahkan garam dan gula secukupnya.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/20-resep-nasi-goreng-sederhana-paling-enak-spesial-dan-praktis-1909309.html
Belum ada Komentar untuk "Nasi goreng kencur"
Posting Komentar