Susu Goreng
Minggu, Maret 14, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - susu uht 300 ml
- - keju cheddar 125 gr
- - maizena 60 gr
- - gula pasor 40 gr
- - garam 1/4 sdt
Bahan pelapis:
- - terigu 60 gr
- - air 100 ml
- - tepung roti
Cara membuat:
- Campur semua bahan sampai rata.
- Kemudian dimasak di kompor sampai kental dan meletup. Lalu tuang ke cetakan / wadah. Simpan di frizer 2 jam.
- Setalah itu potong adonan dan tusuk dengan lidi.
- Celupkan ke bahan pelapis kemudian balur dengan tepung roti dan goreng.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-resep-camilan-susu-goreng-unik-lezat-dan-bergizi-200609t.html
Belum ada Komentar untuk "Susu Goreng"
Posting Komentar