Regal Strawberry Creamcheese
Minggu, Juni 26, 2022
Tulis Komentar

Bahan layer regal:
- - 120 gr regal
- - 75gr mentega dilelehkan
Layer whipcream:
- - 100gr whipcream bubuk
- - 200ml air dingin
Layer strawberry:
- - 1 pack strawberry
- - 1 sdm gula pasir
- - 50 ml air
Layer custard creamcheese:
- - 200 gr creamcheese
- - 500 ml susu UHT
- - 80 gr gula pasir
- - 3 kuning telur
- - 4 sdm maizena
- - pasta vanilla
Cara membuat:
- Layer regal: haluskan regal, tambah dengan margarin leleh.
- Layer whipcream: mixer whipcream bubuk dengan air.
- Layer strawberry: potong kecil strawberry, masak dengan tambahan gula dan sedikit air. Masak hingga strawberry setengah halus.
- Layer custard creamcheese: campurkan kuning telur+susu+maizena, sisihkan.
- Panaskan susu+gula pasir. Tambahkan campuran telur+maizena, aduk rata.
- Tambahkan creamcheese, aduk rata.
- Tambahkan 1 sdm mentega.
- Susun di wadah, layer regal, whip cream, strawberry dan custard creamcheese secara bergantian. Nikmati dalam kondisi dingin.
Belum ada Komentar untuk "Regal Strawberry Creamcheese"
Posting Komentar