Daging sapi ungkep

Instagram/@dapur.mars

Bahan:

  • - 250 gram daging sapi
  • - 250 gram lemak sapi
  • - 4 ruas jari lengkuas
  • - 1 sdm ketumbar bubuk
  • - 2 sdt merica bubuk
  • - 3 butir kemiri
  • - 4 siung bawang putih
  • - 8 siung bawang merah
  • - 3 sdm air asam jawa
  • - garam
  • - penyedap rasa sapi
  • - gula secukupnya

Cara Membuat:

  1. Rebus daging dan lemak selama 30 menit. Potong sesuai selera.
  2. Haluskan semua bumbu kemudian tumis hingga harum.
  3. Masukkan air kaldu rebusan daging dan lemak tadi.
  4. Tambahkan air asam jawa. Masukkan lagi daging dan lemaknya.
  5. Rebus hingga air menyusut dan bumbu kering. Aduk hingga rata.

Belum ada Komentar untuk "Daging sapi ungkep"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel