Roti pisang Banjar

Instagram/@olahanpisang8

Bahan:

  • - 300 gr pisang kepok yang sudah matang (potong kecil-kecil)
  • - 200 gr tepung terigu protein segar
  • - 400 ml santan hangat kekentalan segar
  • - 100 gr gula pasir
  • - 1 sdt garam
  • - 1 butir telur ukuran besar
  • - 1/2 sdt vanili bubuk
  • - Margarin secukupnya untuk olesan

Cara membuat:

  1. Campur tepung terigu, gula, garam, vanili, telur dan santan, aduk rata hingga adonan tidak bergerindil
  2. Masukkan pisang, aduk rata
  3. Panaskan cetakan
  4. Tuangkan adonan ke dalam cetakan, tambahkan 3-4 potong irisan pisang di atasnya, lalu tutup. Panggang dengan api kecil hingga matang
  5. Sesaat sebelum diangkat, olesi margarin tipis-tipis. Angkat dan sajikan.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Roti pisang Banjar"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel