Kerupuk keju
Minggu, Desember 27, 2020
Tulis Komentar
Bahan-bahan:
- - 100 gram keju parutan
- - 250 gram tepung tapioka
- - 50 gram mentega
- - 2 butir telur
- - 1/2 sdt garam halus
- - Minyak goreng secukupnya
Cara membuat:
- Kocok mentega sampai halus kemudian tambahkan telur dan keju yang telah diparut terlebih dahulu. Aduk rata bahan tersebut sampai rata.
- Masukkan tepung tapioka dan garam kemudian aduk sampai menyatu dan bisa dibentuk.
- Setelah adonan menyatu sempurna, pipihkan adonan dengan rolling pin. Potong adonan dengan bentuk stick.
- Panaskan minyak goreng kemudian goreng kerupuk keju sampai matang dan gering.
- Angkat kemudian tiriskan, kerupuk keju siap untuk disajikan.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/11-cara-membuat-kerupuk-enak-sederhana-dan-renyah-191025b.html
Belum ada Komentar untuk "Kerupuk keju"
Posting Komentar