Rolling cheese chicken

Bahan:

  • - 6 buah sayap ayam
  • - tepung serbaguna

Bahan saus:

  • - 5 sdm saus sambal
  • - 1,5 sdm saus tomat
  • - 3 sdm minyak wijen
  • - 2 sdm madu
  • - 1 sdm minyak goreng
  • - keju mozzarella parut secukupnya

Cara membuat:

  1. - Cuci bersih ayam, balurkan ayam pada tepung lalu goreng hingga kecokelatan. Setelah ditiriskan, api jangan langsung dimatikan. Goreng lagi ayam setelah 5 menit selama 1-2 menit agar ayamnya awet crispy
  2. - Campur bahan saus menjadi 1 di mangkuk, test rasa. Aduk-aduk sebentar di atas teflon.
  3. - Jika sudah keluar sedikit mengental lalu masukkan ayam yang sudah digoreng tadi, lalu aduk rata sampai semua bagian ayam tertutupi saus. Matikan api.
  4. - Parut keju mozzarella, tata di atas teflon dan api dalam keadaan api kecil.
  5. - Bila keju sudah hampir meleleh, tata ayam tadi di atas keju.
  6. Jika keju sudah meleleh semua, ayam siap dililitkan.

 Selamat Mencoba

Sumber: https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-resep-ayam-kekinian-enak-sederhana-mudah-dibuat-2001153.html

Belum ada Komentar untuk "Rolling cheese chicken"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel