Tumis brokoli bawang

Bahan:

  • - 1 bonggol brokoli
  • - 3 siung bawang putih, cincang
  • - 1 sdt tepung maizena, larutkan dengan sedikit air
  • - 1 sdm saus tiram
  • - Lada bubuk secukupnya
  • - Garam secukupnya
  • - Air secukupnya

Cara membuat:

  1. - Potong-potong brokoli, rendam dengan air garam sekitar 30 menit, kemudian bilas bersih & sisihkan.
  2. - Tumis bawang putih sampai harum, lalu tambahkan air, lada bubuk, saos tiram, garam dan larutan maizena. Test rasa.
  3. - Tambahkan brokoli, masak setengah matang saja. Agar kandungan zat baik di dalam brokoli tetap terjaga.
  4. - Siap dihidangkan.

 Selamat Mencoba

Sumber: https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/9-resep-makanan-anti-kanker-enak-sederhana-mudah-dibuat-200227r.html

Belum ada Komentar untuk "Tumis brokoli bawang"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel