Nasi kebuli magic com

Bahan:

  • - 1,3 liter beras
  • - 1/2 kg daging sapi/ kambing, potong kecil
  • - 2 sachet bumbu kari
  • - 12 buah kapulaga
  • - 7 buah bunga lawang
  • - 15 buah cengkih
  • - 1 buah biji pala, potong-potong
  • - 4 siung bawang putih, potong-potong
  • - 3 batang serai, potong jadi 2
  • - 1 ruas jahe, potong-potong
  • - 1 ruas lengkuas, potong-potong
  • - 5 lembar daun salam
  • - 1 buah santan kara
  • - Garam secukupnya
  • - Air secukupnya
  • - Bawang goreng
  • - Kerupuk
  • - Acar secukupnya.

Cara membuat:

  1.  Rebus daging hingga empuk. Sisihkan.
  2.  Masukkan semua bahan ke dalam panci magic com, gunakan air bekas rebusan daging tadi untuk memasak nasi.
  3.  Tunggu hingga nasi setengah matang, lalu masukkan daging, lalu masak lagi hingga matang.
  4.  Tambahkan bawang goreng, kerupuk dan acar. Siap disajikan.

   Selamat Mencoba

Sumber: https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/10-resep-masakan-rumahan-dengan-magic-com-murah-dan-praktis-200407s.html

Belum ada Komentar untuk "Nasi kebuli magic com"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel