Sempol ayam

Bahan:

  • - 300 gr ayam fillet, giling
  • - 100 gr tapioka
  • - 45 gr terigu
  • - 4 siung bawang putih, haluskan
  • - 3 siung bawang merah, haluskan
  • - 2 butir telur (1 untuk campuran, 1 untuk pelapis saat menggoreng)
  • - 2 batang daun bawang
  • - garam, gula, lada secukupnya.
  • - minyak ikan secukupnya
  • - kaldu bubuk secukupnya

Cara membuat:

  1.  Campur semua bahan dengan bumbu, aduk rata. Siapkan wajan/teflon berisi sedikit minyak.
  2.  Tes rasa dengan memasak sedikit adonan. Jika sudah pas, siapkan air dalam panci. Didihkan.
  3.  Olesi tangan dengan minyak, ambil seditit adonan dan lilitkan pada tusuk sate, sambil dipadatkan. Lakukan hingga adonan habis.
  4.  Rebus sempol kurang lebih 12 sampai 15 menit. Angkat, tunggu dingin.
  5.  Siapkan kocokan telur, beri garam secukupnya, masukkan sempol dalam telur. Goreng hingga golden brown. Sajikan.

 Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/7-resep-sempol-ayam-enak-gurih-praktis-dan-bikin-nagih-200612p.html

Belum ada Komentar untuk "Sempol ayam"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel