Tumis tahu rumahan

Bahan:

  • - tahu (potong dan goreng)
  • - bawang putih (cincang)
  • - cabai keriting (potong kecil)
  • - daun bawang
  • - saus tiram
  • - gula
  • - lada
  • - kaldu jamur
  • - kecap manis
  • - fibercreme.

Cara membuat:

  1. Tumis bawang putih, masukkan cabai dan daun bawang.
  2. Tuang saus tiram, gula, lada, kaldu, dan kecap. Aduk rata lalu tuang air secukupnya.
  3. Masukkan fibercreme, aduk sampai rata.

 Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/11-resep-tumis-tahu-spesial-enak-simpel-dan-sederhana-200716h.html

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Tumis tahu rumahan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel