Sup jagung
Senin, April 04, 2022
Tulis Komentar
Bahan:
- - Jagung secukupnya
- - Wortel secukupnya potong dadu
- - 1 butir telur, kocok lepas
- - 2 buah sosis, potong
- - Daun bawang secukupnya, potong kecil
- - Bawang putih secukupnya, geprek, cincang
- - Bawang bombay secukupnya, potong dadu kecil
- - Merica bubuk
- - Garam
- - Gula
- - Kaldu jamur
- - Air secukupnya
- - Maizena, larutkan dengan sedikit air
Cara membuat:
- Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum, lalu masukkan jagung dan wortel bersama air, masak hingga setengah matang.
- Masukkan sosis, gula, garam, merica, dan kaldu masak hingga mendidih.
- Masukkan telur, aduk cepat lalu tambahkan daun bawang.
- Masukkan larutan maizena, masak hingga mendidih, koreksi rasa dan sup jagung siap disajikan.
Belum ada Komentar untuk "Sup jagung"
Posting Komentar