Opor Vegan

Instagram/@dapurungu

Bahan:

  • - 500 gr kentang
  • - 2 lembar daun salam
  • - 1 batang serai, geprek
  • - 1 ruas lengkuas, geprek
  • - 600 ml air
  • - 35 ml santan instan
  • - 2 sdm minyak kedelai untuk tumis
  • - 1 sdt seasalt
  • - 1 sdm gula aren
  • - sejumput lada halus

Bumbu halus:

  • - 2 kemiri sangrai
  • - 1 sdm ketumbar sangrai
  • - 1 siung bawang
  • - 5 siung brambang
  • - 1 ruas kunyit

Cara membuat:

  1. Tumis bumbu halus, lengkuas, serai dan daun salam. Gunakan api kecil - sedang.
  2. Ketika sudah harum, tambahkan air.
  3. Masukkan kentang yang sudah di kupas dan dicuci bersih & sudah dipotong-potong.
  4. Masak hingga kentang empuk kurang lebih 25 menit.
  5. Tambahkan santan, seasalt, gula aren dan lada.
  6. Koreksi rasa lalu matikan api.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Opor Vegan"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel