Ayam panggang lada hitam
Selasa, Agustus 23, 2022
Tulis Komentar

Bahan:
- - 600 gram ayam, potong sesuai selera
- - 3 bawang putih, haluskan
- - 2 bawang merah, haluskan
- - ketumbar
- - 2 kemiri, haluskan
- - 2 sdm gula jawa
- - sejumput asam jawa
- - lada hitam
- - sejumput jahe
- - sejumput kunyit
- - kecap manis
- - sereh geprek
- - salam
- - garam
Cara Membuat:
- Tumis bawang putih dan merah.
- Masukkan ketumbar, kemiri, lada hitam, jahe, kunyit, salam, dan sereh.
- Beri sedikit air. Masukkan asam jawa dan gula jawa.
- Masukkan ayam. Beri garam lalu ungkep.
- Beri kecap. Tunggu sampai air menyusut dan mengental.
- Angkat ayam lalu panggang .
Belum ada Komentar untuk "Ayam panggang lada hitam"
Posting Komentar