Oseng cuciwis telur
Jumat, Agustus 12, 2022
Tulis Komentar

Bahan:
- - 300 gram cuciwis
- - 1 butir telur
Bahan bumbu:
- - 1/4 buah bawang bombai, rajang halus
- - 3 butir bawang putih, geprek
- - 1 sdm saus tiram
- - garam
- - merica bubuk
- - gula pasir secukupnya
- - minyak goreng
Cara membuat:
- - Siangi cuciwis, potong pertangkai lalu rendam air garam sampai debu keluar. Bilas dengan air lalu sisihkan.
- - Tumis bawang putih. Tambahkan bawang bombai. Aduk rata.
- - Masukkan telur, aduk sampai hancur.
- - Masukkan cuciwis. Beri saus tiram, garam, gula, dan merica.
- - Tuang air sedikit. Masak sampai matang.
Belum ada Komentar untuk "Oseng cuciwis telur"
Posting Komentar