Oseng timun jamur

Instagram/@matthewmaureen

Bahan:

  • - 50 gr jamur kuping hitam
  • - 2 buah timun potong-potong
  • - 1 butir telur ayam
  • - air secukupnya
  • - kaldu instan
  • - garam secukupnya
  • - daun bawang iris secukupnya
  • - lada bubuk secukupnya
  • - 2 siung bawang merah
  • - 2 siung bawang putih
  • - 1 buah tomat ijo belah 4
  • - 5 buah cabai rawit potong-potong

Cara membuat:

  1. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum, masukkan telur bikin orak arik. Tambahkan jamur kuping aduk rata.
  2. Tuang air secukupnya, biarkan mendidih. Beri garam, penyedap, lada bubuk, irisan cabai, potongan tomat aduk rata.
  3. Kemudian masukkan potongan timun aduk rata. Koreksi rasa.
  4. Terakhir sebelum diangkat masukkan irisan daun bawang aduk sebentar lalu angkat. Sajikan selagi hangat.

Belum ada Komentar untuk "Oseng timun jamur"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel