Tempe kemangi

Instagram/@nafiannis_kitchen

Bahan:

  • - 200 gr tempe
  • - kemangi satu ikat, siangi

Bumbu halus:

  • - 3 siung bawang merah
  • - 2 siung bawang putih
  • - 3 ruas kencur
  • - 4 cabai merah
  • - 4 cabai rawit
  • - 1 batang serai (geprek)
  • - 1 sdm ebi halus
  • - garam, lada, gula pasir, penyedap secukupnya

Cara membuat:

  1. Ulek kasar tempe.
  2. Haluskan bumbu, lalu tumis.
  3. Setelah harum tambahkan sedikit air, masukkan tempe.
  4. Aduk rata, cek rasa, tunggu sampai bumbu meresap.
  5. Masukkan kemangi, aduk sebentar, matikan api.
  6. Tempe kemangi siap dihidangkan.

Belum ada Komentar untuk "Tempe kemangi"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel