Sambal mangga muda

Instagram/@eunice_euston

Bahan:

  • - 1 buah mangga muda

Bumbu ulek halus:

  • - 8 buah cabai merah keriting
  • - 5 buah cabai rawit merah
  • - 1 sdt terasi panggang
  • - Garam dan gula secukupnya

Cara membuat:

  1.  Kupas bersih mangga muda, kemudian serut memanjang.
  2.  Ulek halus semua bumbu.
  3.  Campurkan mangga muda dengan bumbu ulek.
  4. Sajikan.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Sambal mangga muda"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel