Ayam Keju Goreng
Jumat, Juni 28, 2019
Tulis Komentar
Bahan :
- 150 gram daging ayam fillet (dipotong dadu)
- 25 gram keju parut
- 2 sendok makan air
- 1 bungkus KOBE Tepung Bumbu Putih (75gr)
- minyak goreng secukupnya (untuk menggoreng)
Cara membuat :
- Campurkan ayam, keju parut dan air. Aduk rata.
- Balurkan ke dalam KOBE Tepung Bumbu Putih sampai tertutup rata. Diamkan hingga permukaannya terlihat basah.
- Goreng dengan minyak panas hingga matang. Angkat dan tiriskan.
- Ayam Keju Goreng siap disajikan selagi hangat.
Sumber:http://www.dapurkobe.co.id/ayam-keju-goreng
Belum ada Komentar untuk "Ayam Keju Goreng"
Posting Komentar