Bakso kuah iga

Bahan-bahan:

  • - 1/2 sdt lada bubuk
  • - 3 siung bawang putih, cincang halus
  • - 2 liter air
  • - 25 buah bakso sapi
  • - bawang goreng
  • - garam, kaldu sapi bubuk
  • - irisan seledri
  • - 1/2 kg iga sapi

Langkah membuat:

  1. - Rebus iga dengan air sampai mendidih 10 menit. Buang airnya. Panaskan lagi 2 liter air dan rebus lagi iga sampai empuk
  2. - Beri garam, kaldu bubuk dan lada bubuk. Koreksi rasa. Masukkan bakso sapi. Masak sampai bakso mengapung
  3. - Sajikan bakso dengan taburan bawang goreng dan irisan seledri.

   Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/7-resep-kuah-bakso-rumahan-enak-sederhana-dan-kaldunya-berasa-191001j.html

Belum ada Komentar untuk "Bakso kuah iga"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel