Galantin Chicken Roulade
Kamis, Juni 17, 2021
Tulis Komentar

Bahan:
- - 200 gr ayam giling
- - 50 gr bread crumbs
- - 50 gr susu cair
- - 1 butir telur
- - 1 sdm bawang goreng tumbuk
- - 2 siung bawang putih
- - 1/4 sdt pala bubuk
- - 1/2 sdt lada bubuk
- - 1 sdt lada bubuk
- - 1 sdt kecap manis
- - 3/4 sdt gula palem
- - Garam secukupnya
Bahan saus asam manis:
- - 1 tomat
- - 2 siung bawang putih, haluskan
- - 1/4 buah bawang bombai, rajang
- - 3 sdm saus sambal
- - 1/4 sdt pala bubuk
- - 1/4 sdt lada bubuk
- - Gula dan garam secukupnya
Bahan pelengkap:
- - Kentang goreng
- - Wortel rebus
Cara membuat:
- Campur semua bahan sampai merata, koreksi rasa. Jika sudah pas tuangkan adonan di atas baking paper lalu gulung layaknya menggulung bolu.
- Pilin sisi kanan dan kiri, kukus selama 20-30 menit. Dinginkan lalu goreng.
- Untuk saus, tumis bawang putih dan bombai, masukan tomat yang sudah di parut. Tambahkan air secukupnya, masukan bahan lainnya masak sampai matang.
- Sajikan roulade bersama saus asam manis.
Selamat Mencoba
Sumber: https://www.briliofood.net/resep/7-resep-olahan-galantin-ala-restoran-enak-dan-mudah-dibuat-200819m.html
Belum ada Komentar untuk "Galantin Chicken Roulade"
Posting Komentar