Sop gambas
Senin, Juni 21, 2021
Tulis Komentar

Bahan:
- - 15 butir bakso ayam
- - 2 buah gambas, potong
- - 1 buah wortel, potong
- - 1 bungkus soun naga
- - 2 butir bawang merah, iris
- - 2 siung bawang putih, iris
- - 1 tangkai seledri
- - gula garam merica secukupnya
- - sdm minyak untuk menumis
Cara membuat:
- - Rendam soun dengan air hangat hingga lunak. Tiriskan.
- - Panaskan minyak, tumis bawang merah dan putih. Masukan air, masak sampai mendidih.
- - Masukkan wortel, gambas, bakso ayam, seledri, gula, garam, dan merica.
- - Masak hingga sayur lunak, koreksi rasa.
- - Terakhir masukkan soun, aduk. Sajikan dengan taburan bawang goreng selagi hangat.
Sumber: https://www.briliofood.net/resep/10-resep-sop-sederhana-enak-sehat-dan-praktis-200825c.html
Belum ada Komentar untuk "Sop gambas"
Posting Komentar