Kari ayam kampung

Instagram/@recipeby_marimar

Bahan:

  • - 1 ekor ayam kampung
  • - 2 serai geprek
  • - 4 cm lengkuas geprek
  • - 2 daun salam
  • - 5 daun jeruk
  • - 1 santan

Bumbu halus:

  • - 10 bawang merah
  • - 5 bawang putih
  • - 1 ruas kunyit
  • - 4 kemiri
  • - 1 sdm ketumbar
  • - 1/5 sdt merica bubuk
  • - 1 sdt penuh jinten
  • - 4 cm jahe

Cara membuat:

  1. Tumis bumbu halus masukkan daun salam, jeruk, serai, lengkuas geprek
  2. Tumis sampai harum beri air kira-kira 2,5 liter
  3. Masukkan ayam kampung masak sampai ayam empuk jika kurang empuk tambahkan air lagi
  4. Lalu masak lagi, jika sudah empuk beri santan garam gula dan sajikan dengan taburan bawang merah goreng.

Belum ada Komentar untuk "Kari ayam kampung"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel