Manisan jeruk
Rabu, Februari 22, 2023
Tulis Komentar

Bahan:
- - Jeruk bali
- - Kapur sirih
- - Air
- - Gula pasir
Cara membuat:
- Potong jeruk bali, lalu ambil bagian kulit dalam dan iris kecil-kecil, sisihkan.
- Rendam jeruk di dalam air kapur sirih dan endapan tawas selama 6 jam.
- Peras kulit jeruk hingga air menjadi bening.
- Selanjutnya, rebus jeruk lalu buang air dan peras lagi.
- Didihkan air dan 200 gr gula pasir.
- Tambahkan pewarna kuning dan masukkan kulit jeruk yang sudah diperas.
- Panaskan selama 30 menit, kemudian angkat.
- Rendam selama semalaman, selanjutnya buang airnya. Lakukan perebusan lagi 300 gr gula pasir dan pewarna kuning hingga meresap.
- Tunggu hingga dingin, lalu jemur selama seharian agar kering.
Belum ada Komentar untuk "Manisan jeruk"
Posting Komentar