Sambal tempe dan kol

Instagram/@Kumpulanresepmasak

Bahan:

  • - 8 buah cabai rawit merah
  • - 6 buah cabai rawit hijau
  • - 1 siung bawang putih
  • - 2 siung bawang merah
  • - 1/4 bagian kol dari 1 buah kol ukuran sedang, potong-potong dan goreng sampai layu
  • - 1 sdt terasi, bakar
  • - 1/4 sdt garam
  • - 3 potong tempe goreng

Cara membuat:

  1.  Goreng cabai, bawang merah, dan bawang putih. Lalu ulek kasar dengan terasi, serta tambahkan garam.
  2.  Masukkan tempe, penyet hingga agak hancur. Lalu masukkan kol goreng dan aduk rata.
  3.  Sambal tempe dan kol siap dinikmati bersama nasi hangat.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Sambal tempe dan kol"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel