Semur telur puyuh
Kamis, April 11, 2024
Tulis Komentar
Bahan:
- - 25 butir telur puyuh rebus dan kupas
- - 2 lembar daun salam
- - 1 ruas jari lengkuas
- - 3 sdm kecap manis
Bumbu halus:
- - 5 butir bawang merah
- - 2 siung bawang putih
- - 5 buah cabai merah
- - 2 butir kemiri
- - 1 sdm gula merah
- - Garam, merica, dan penyedap (secukupnya)
Cara membuat:
- Tumis semua bumbu halus sampai harum, tambahkan daun salam dan lengkuas.
- Masukkan telur puyuh yang sudah dikupas, tambahkan sedikit air, aduk rata.
- Tambahkan kecap manis, garam, merica, dan penyedap, lalu aduk sebentar, tunggu airnya menyusut, cek rasa, sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Semur telur puyuh"
Posting Komentar