Ikan Kuah Santan
Selasa, Juni 22, 2021
Tulis Komentar

Bahan:
- - 1/2 ikan patin potong jadi 6
- - 6 butir bawang merah, iris
- - 4 siung bawang putih, iris
- - 5 buah cabai rawit
- - 5 buah cabai merah
- - 5 buah cabai rawit, dihaluskan
- - Kencur secukupnya
- - 700 ml santan
- - Gula merah secukupnya
- - Garam
- - Kaldu
- - Daun salam
- - Lengkuas
Cara membuat:
- Goreng ikan terlebih dahulu sampai setengah kering
- Tumis bawang merah dan putih serta cabai halus sampai harum
- Masukkan irisan cabai, daun salam dan lengkuas. Aduk rata, dan tambahkan santan serta bumbu lainnya
- Tunggu sampai mendidih. Masukkan ikan dan masak sampai matang
- Koreksi rasa dan sajikan.
Selamat Mencoba
Sumber: https://www.briliofood.net/resep/10-resep-ikan-masak-santan-enak-sederhana-dan-praktis-2008267.html
Belum ada Komentar untuk "Ikan Kuah Santan"
Posting Komentar