Jantung pisang tumis terasi
Selasa, November 08, 2022
Tulis Komentar

Bahan:
- - 1 buah jantung pisang, kupas ambil yang muda
- - garam, penyedap jamur dan sedikit gula
- - teri medan yang sudah digoreng
Bumbu halus:
- - 3 siung bawang merah
- - 2 siung bawang putih
- - 2 buah cabai merah
- - 2 buah cabai rawit
- - terasi secukupnya
Cara Membuat:
- - Rebus jantung pisang beri sedikit garam
- - Angkat dan tiriskan
- - Potong jantung pisang sesuai selera
- - Tumis bumbu halus sampai harum
- - Masukkan jantung pisang
- - Beri garam, penyedap jamur dan gula
- - Tes rasa
- - Sajikan dengan taburan teri medan.
Belum ada Komentar untuk "Jantung pisang tumis terasi"
Posting Komentar