Brisket rica-rica

Instagram/@Resep_masakan_nenek02

Bahan utama:

  • - 500 gr brisket (presto hingga setengah empuk)

Bumbu blender kasar:

  • - 10 bawang merah
  • - 10 cabe keriting
  • - 5 cabe rawit

Bumbu ulek:

  • - 5 kemiri
  • - 2-3 ruas jarit kunyit

Bumbu geprek:

  • - 2 ruas jari jahe
  • - 1 sereh
  • - 5 daun jeruk

Bumbu lain:

  • - air matang secukupnya
  • - 1 sdt jeruk nipis (kalau suka agak asam jeruk)
  • - garam
  • - kaldu jamur

Cara membuat:

  1. Tumis bumbu geprek, bumbu blender, dan bumbu geprek hingga harum.
  2.  Masukan daging sapi, aduk hingga tercampur rata.
  3.  Tambahkan air matang secukupnya, kecilkan api.
  4.  Jika bumbu dan air sudah menyusut, tambahkan garam dan kaldu jamur, aduk hingga merata.
  5.  Jika air sudah menyusut lagi, tambahkan air jeruk nipis sebanyak 1 sdt, lalu aduk rata.
  6.  Setelah masak, brisket rica-rica siap disajikan.

Belum ada Komentar untuk "Brisket rica-rica"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel