Opor ayam kuah putih ampas kelapa

Bahan:

  • - 500 gram ayam
  • - 1/2 kelapa parut
  • - 2 kentang berukuran sedang
  • - 1 liter air
  • - Minyak goreng secukupnya

Bumbu:

  • - 5 bawang putih
  • - 4 bawang merah
  • - 4 butir kemiri sangrai
  • - 1 sendok teh garam
  • - 1/3 sendok teh lada bubuk
  • - 1/2 sendok teh pala bubuk
  • - 2 sendok teh lada bubuk
  • - 1 sendok makan ketumbar
  • - 1 sendok makan gula pasir
  • - 1 ruas lengkuas
  • - 1 ruas jahe

 Cara pembuatan:

  1.  Cuci bersih ayam, kemudian sisihkan.
  2.  Siapkan kentang yang telah dikupas dan dipotong dadu.
  3.  Geprek daun salam, daun jeruk, lengkuas, serai, dan jahe.
  4.  Haluskan bumbu lainnya
  5.  Tumis semua bumbu pada minyak yang telah dipanaskan hingga harum.
  6.  Tuangkan air dan biarkan hingga mendidih.
  7.  Masukkan ayam dan rebus selama sekitar 30 menit.
  8.  Tambahkan kelapa parut, garam, gula, kaldu, merica bubuk dan pala bubuk.
  9.  Aduh terus hingga merata.
  10.  Tunggu sekitar 10 menit, dan opor ayam kuah putih ampas kelapa pun siap dihidangkan. 

Selamat Mencoba

Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/5-resep-opor-ayam-putih-spesial-enak-istimewa-dan-sederhana-1910029.html  

Belum ada Komentar untuk "Opor ayam kuah putih ampas kelapa"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel