Es pisang coklat

Bahan:

  • - 5 buah pisang (bisa cavendish, raja, ambon)
  • - 200 gr dark cooking chocolate
  • - cokelat ceres warna warni
  • - Stik es

Cara membuat:

  1. - Potong 2 bagian pisang, kemudian tusuk dengan stik es, diamkan di kulkas (freezer) sampai membeku.
  2. - Tim dark cooking chocolate, setelah mencair celupkan pisang es ke coklat leleh, langsung taburi ceres warna warni (harus cepat agar coklat tidak cepat membeku)
  3. - Kemudian masukkan es pisang coklat ke kulkas lagi. Tunggu hingga kadar beku/dingin yang diinginkan.
  4. -Sajikan.

 Selamat Mencoba

Sumber: https://www.briliofood.net/resep/10-resep-es-pisang-aneka-rasa-cocok-jadi-camilan-sehat-200909w.html

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Es pisang coklat"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel