Nasi Keju Sosis
Kamis, Februari 23, 2023
Tulis Komentar

Bahan
4 porsi
- 1 sdm minyak
- ¼ buah bawang bombay, cincang halus
- 2 siung bawang putih, cincang halus
- 200 ml susu
- 100 keju cheddar orange, parut
- 3 sdm keju parmesan, parut
- ¼ sdt garam
- ¼ sdt merica hitam bubuk
- â…› sdt pala bubuk
- 2 buah sosis, iris 1 cm
- 400 g nasi
Topping:
- 3 sdm keju cheddar orange, parut
- ½ sdm mentega
Cara
Membuat
30 menit
- Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum.
- Tuang susu, keju cheddar, keju parmesan, garam, merica, dan pala. Aduk rata.
- Masukkan sosis dan nasi. Aduk rata. Tuang dalam wadah tahan panas.
- Tutup permukaan topping keju. Panggang 180°C selama 10 menit atau hingga keju berubah warna. Keluarkan.
- Letakkan mentega sesaat sebelum disajikan.
TIPS:
- Beri 1 sdt kecap asin saat meletakkan mentega di atas nasi panas untuk rasa lebih gurih.
Belum ada Komentar untuk "Nasi Keju Sosis"
Posting Komentar