Ayam bakar taliwang
Selasa, Maret 02, 2021
Tulis Komentar
Bahan:
- - 600 gram ayam
- - 3 lembar daun jeruk
- - 1 batang sereh (keprek)
- - 265 ml santan encer (santan kara+air)
- - 3/4 keping gula merah
- - 1 sdm kecap manis
Bumbu halus :
- - 7 siung bawang merah
- - 3 siung bawang putih
- - 10 cabai merah keriting
- - 15 cabai rawit
- - 1/2 ruas kencur
- - 2 butir kemiri sangrai
- - 1 papan terasi abc bakar
- - Sedikit garam dan penyedap
Cara Membuat:
- Tumis bumbu halus. Masukkan daun jeruk dan sereh. Masukkan gula merah dan kecap manis.
- Masukkan ayam, aduk rata. Tuang santan, aduk rata. Masak hingga santan mengental.
- Angkat ayam, pisahkan bumbunya untuk olesan.
- Panggang ayam sambil dioles sisa bumbu.
Selamat Mencoba
Sumber:https://brilicious.brilio.net/masak-yuk/15-resep-ayam-pedas-spesial-enak-sederhana-dan-praktis-200515v.html#
Belum ada Komentar untuk "Ayam bakar taliwang"
Posting Komentar