Gulai ayam rebung

Instagram/@dapur.michan

Bahan:

  • - 300 gr ayam, potong-potong
  • - 350 gr rebung yang sudah direbus
  • - 10 cabai rawit utuh
  • - 3 lembar daun salam
  • - 5 lembar daun jeruk
  • - 2 batang serai, geprek
  • - 1 luas lengkuasa, geprek
  • - 3 sdm fibercreme, larutkan dengan air
  • - 1 sdt gula pasir
  • - 1 sdt garam
  • - 1 sdt penyedap
  • - 1/2 sdt lada bubuk
  • - Sedikit jinten
  • - 1000 ml air
  • - Minyak sayur

Bumbu halus:

  • - 10 cabai rawit
  • - 5 cabai kriting
  • - 6 siung bawang merah
  • - 4 siung bawang putih
  • - 1 ruas kunyit
  • - 1 ruas jahe
  • - 3 butir kemiri
  • - 1/2 sdt ketumbar

Cara membuat:

  1.  Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, serai sampai harum.
  2.  Masukkan ayam, masak sampai setengah kering.
  3.  Tuangkan air dan fibercreme, masak hingga mendidih.
  4.  Masukkan rebung dan semua bumbu, aduk merata.
  5.  Masak sampai matang, angkat dan sajikan.

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Gulai ayam rebung"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Bawah Artikel